Tag: Negara bagian kecil Jerman

6 Destinasi Wisata Sejarah di Bremen

6 Destinasi Wisata Sejarah di Bremen

Info Wisata
Sekelompok pemusik jalanan terkenal, salah satu tempat terbuka umum terindah di Jerman, kota pelabuhan kecil, Roland dan balai kota dalam daftar warisan Unesco, jalan yang dibangun dari industri kopi, serta kompleks perumahan mini dari abad pertengahan. Kejutan akan menemani kunjungan anda di kota di utara Jerman ini. Tak mengherankan jika Bremen masuk dalam 10 besar kota yang terbanyak dikunjungi di Jerman Sisi kuno dan modern menciptakan harmoni, enak dipandang. Bagian tua kota bisa kita nikmati di altstadt (kota tua) dan Schnoor. Diselang-seling oleh bangunan-bangunan lebih mutakhir. (more…)