Tag: Paket liburan

Susahnya Mencari Paket Liburan Murah di Musim Panas

Selingan
Hingga saat ini, keluargapelancong belum tahu hendak berlibur kemana selama liburan musim panas tahun ini. Tahun lalu kami habiskan hampir empat minggu di tanah air. Tahun ini inginnya cari paket liburan murah dari lastminute. Jika tak pergi kemana-mana, rasanya tak enak juga. Sebab EMbak punya jatah liburan enam minggu dari sekolah mulai pertengahan Juli. Satu alasan lagi, sudah lama kami tak bepergian agak jauh dari rumah. Ada rasa kangen bepergian jauh. Fernweh, kata orang Jerman. (more…)