Tag: Unesco Heritage

Old Town Hostel: Budget Staying in Style in Montenegro

Old Town Hostel: Budget Staying in Style in Montenegro

Featured, Info Wisata
Banyak warga Eropa berhasil mempertahankan peninggalan-peninggalan arsitektur mereka. Jembatan kuno, gereja, benteng-benteng, gedung-gedung telah berganti-ganti abad. Namun masih setia berdiri. Sebagian dimiliki oleh pemerintah, institusi, atau keturunan suatu keluarga berabad lamanya. Sebagian gedung berubah fungsi. Kebanyakan jadi museum, rumah makan, penginapan, atau tetap menjadi tempat tinggal. meski tentunya tak semua tetap seperti sedia kala. Tentunya ada modifikasi di sana-sini. Emak suka gedung-gedung tua. Kalau masuk, kadang membayangkan gimana sih hidup mereka zaman dahulu. Apalagi kastil-kastil yang kayak di negeri dongeng. Banyak loh, yang sudah jadi penginapan eksklusif dan bisa kita sewa atau inapi. Yang eksklusif biasanya masih dimiliki oleh keluarga keturunan ningrat. B...
Sistem Pertahanan Kota Tua Kotor

Sistem Pertahanan Kota Tua Kotor

Featured, Kisah Perjalanan
Mengunjungi Eropa, salah satu pemandangan yang sering kita lihat adalah kastil, istana, atau pun benteng kuno. Ukurannya dan bentuknya bervariasi. Usia mereka ratusan tahun, atau beberapa mencapai lebih dari seribu tahun. Dahulu dimiliki oleh para penguasa lokalan. Semacam raja kecil yang memiliki pasukan serta rakyat yang dibawahinya. Para penguasa ini mengabdi kepada para raja yang menguasai wilayah lebih luas. Kini, sebagian istana atau benteng masih dimiliki oleh garis keturunan asli, sebagian dibeli oleh pemerintah setempat untuk dijadikan monumen sejarah atau museum. Kebanyakan jadi tempat wisata. Emak suka terkesima menyaksikan benteng-benteng kuno. Temboknya sangat tinggi dan tebal. Tingginya bisa mencapai belasan meter, tebal temboknya bisa mencapai 5 meter. Semakain kuat tembo...
Relik Industri Voelklinger Huette

Relik Industri Voelklinger Huette

Featured, Kisah Perjalanan
Lebih dari dua puluh tahun lalu terjadi sebuah sensasi. Sebuah bekas pabrik besi kotor, penuh debu,  karatan, di sebuah kota kecil di barat Jerman, dimasukkan dalam daftar warisan budaya Unesco. Dialah Völklinger Hütte. Satu-satunya bekas pabrik besi dari zaman keemasan revolusi industri yang masih tersisa di dunia. Saat ini Völklinger Hütte menjadi salah satu pusat budaya industri. Dikunjungi sekira 300 ribu orang setiap tahunnya. Awal tahun ini, hujan membasahi beberapa wilayah Jerman. Termasuk Saarbrücken. Kota tempat saya melewatkan 3 hari liburan awal tahun. Tidak nyaman melakukan perjalanan di bawah hujan. Namun rencana belajar di museum bersama keluarga hari itu tetap harus terlaksana. (more…)