Tag: wisata religi

Museum Pergamon Berlin

Museum Pergamon Berlin

Kisah Perjalanan
Punya waktu hanya seharian di ibukota Jerman, Emak memilih mengunjungi dua tempat saja. Berlin kota terbesar di negeri. Berpenduduk sekitar 3 juta jiwa. Kalau mau puas mengunjungi destinasi wisata utamanya saja, entah berapa hai Emak butuhkan. (more…)
Ulu Camii, Jamik Istimewa Kota Bursa

Ulu Camii, Jamik Istimewa Kota Bursa

Soultrip
Sebagai ibukota pertama Turki Usmani, Bursa adalah kota penting dalam sejarah negeri ini. Di sini pula Osman Gazi, sang pendiri Dinasti Usmaniyyah dimakamkan. Ulu Camii, tak hanya menjadi masjid terbesar di kota ini, namun juga salah satu yang terindah. (more…)
Masjid Lala Mustafa Pasha, Famagusta

Masjid Lala Mustafa Pasha, Famagusta

Soultrip
Dilanda konflik berkepanjangan, dua bagian Siprus tetap nyaman dikunjungi para turis. dari Republik Siprus di bagian selatan, orang bisa dengan mudah menyeberang ke Republik Siprus Turki Utara, di bagian utara Siprus. Lewat beberapa crossing point di antara dua negara. Seperti bagian selatan, banyak objek wisata menarik di sana. Salah satunya adalah Masjid Lala Mustafa Pasha di kota bernama Famagusta. (more…)
Zawiya Moulay Idriss II, Maroko

Zawiya Moulay Idriss II, Maroko

Kisah Perjalanan, Soultrip
Siapa sangka perjalanan kami sekeluarga ke negeri Al-Maghrib, Maroko, menambah pengetahuan kami akan sejarah Islam. Buku panduan memberikan sekilas informasi tentang atraksi wisata di kota-kota tujuan dari sudut pandang non muslim. Internet pun menjadi salah satu sumber riset kami. Akan tetapi, kenyataan yang kami alami lebih indah dari bayangan. Dibantu adik-adik mahasiswa Indonesia di kota tua Fes, pemahaman kami memasuki dimensi baru. (more…)
Osmanische Herberge, Mata Air Pegunungan Eifel (1)

Osmanische Herberge, Mata Air Pegunungan Eifel (1)

Kisah Perjalanan
Pegunungan Eifel dekat rumah, betapa sering kami jelajahi. Mendaki gunung, menuruni lembah, mendayung di danau Rur, ataupun sekadar mengunjungi kota tua cantik seperti Monschau sudah pernah kami lakukan. Masih banyak lagi aktivitas lain, dalam maupun luar ruangan bisa kita lakukan di salah satu daerah wisata di Jerman ini. (more…)
Fatih Camii, Mesjid Ketiga Terbesar di Jerman

Fatih Camii, Mesjid Ketiga Terbesar di Jerman

Soultrip
Lama tinggal di Bremerhaven dan sering bertandang ke Bremen, kami hanya pernah mengunjungi tiga dari sekian banyak mesjid di kota ini. Padahal di daerah Groepelingan ada mesjid terbesar ketiga di negara ini. Fatih Camii atau Fatih Moschee namanya. Bapak pernah beberapa kali sholat Jumat disana sebab pernah bekerja di daerah situ. (more…)